Terlalu Dini Menilai Kedigdayaan Inggris

25 Juni 2018 16:47
Penampilan Tim Nasional Inggris cukup meyakinkan dengan memperoleh enam poin di Grup G Piala Dunia 2018 Rusia. Harry Kane dan kawan-kawan memimpin klasemen tanpa kekalahan. Namun sebutan calon juara dinilai belum tepat bagi tim berjuluk The Three Lions ini. Pasalnya dua kemenangan yang diraih mereka didapat dari Tunisia dan Panama yang memang bukan negara unggulan. Ujian sesungguhnya justru ada pada laga terakhir mereka di penyisihan grup dengan menghadapi Belgia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metrosports Piala dunia 2018

Metrosports Piala dunia 2018