Mohamed Salah Ikut Berlatih Bersama Timnas Mesir

12 Juni 2018 16:06
Bintang Liverpool Mohamed Salah terlihat ikut berlatih dalam sesi latihan kedua Timnas Mesir di Stadion Akhmat Arena, Grozny, Rusia. Namun Salah tidak terlihat dalam latihan fisik bersama rekan setimnya yang lain. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metrosports Piala dunia 2018

Metrosports Piala dunia 2018