Jokowi Apresiasi Perjuangan Anthony Ginting

23 Agustus 2018 00:10
Presiden Joko Widodo mendatangi atlet bulu tangkis Anthony Sinisuka Ginting yang cedera saat bertanding melawan Shi Yuqi pada partai pertama final bulu tangkis beregu putra. Jokowi mengapresiasi usaha Anthony meskipun perjuangannya terhenti karena cedera.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metrosports Asian games 2018

Metrosports Asian games 2018