Persija vs Mitra Kukar Dipastikan Berlangsung di GBK

06 Desember 2018 16:33
Laga pamungkas antara Persija Jakarta melawan Mitra Kukar sudah dipastikan akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno. Laga tersebut akan menjadi penentu gelar juara bagi Persija dan menentukan Mitra Kukar bisa bertahan atau degradasi dari Liga 1.


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metrosports Liga 1 indonesia

Metrosports Liga 1 indonesia