Pemerintah mempercepat program penyediaan rumah layak huni untuk ribuan Aparatur Sipil Negara (ASN) serta anggota TNI dan kepolisian. Presiden Joko Widodo meyakini penyediaan rumah bagi ASN, TNI dan Polri akan meningkatkan kesejahteraan dan memacu pertumbuhan ekonomi. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id