Bank Mandiri Sediakan Layananan Keuangan di Kemenko Perekonomian

09 November 2018 16:37
Instansi pemerintahan terus berkomitmen untuk menerapkan gerakan nontunai melalui kerja sama dengan sektor perbankan. Salah satunya adalah dengan kehadiran kartu kredit corporate sebagai alat pembayaran aktivitas pemerintahan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro Bisnis

Metro Bisnis