Harga makanan dan minuman olahan dalam negeri berpotensi naik menyusul melemahnya kurs Rupiah terhadap Dollar Amerika. Pelaku usaha makanan dan minuman olahan mengaku pelemahan rupiah telah membuat biaya produksi naik 2-3% sehingga menggerus margin. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id