IHSG & Rupiah Tertahan di Zona Merah

06 Desember 2018 16:52
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hingga jelang penutupan perdagangan hari ini masih tertahan di zona merah di level 6.096. Selain itu nilai tukar rupiah terhadap USD juga melemah 0,25% di level 14.519.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro Bisnis Ihsg Rupiah

Metro Bisnis Ihsg Rupiah