Pemerintah menetapkan Kerangka Sampel Area (KSA) sebagai metode baru penghitungan data produksi beras nasional untuk menggantikan perhitungan yang selama ini digunakan Kementerian Pertanian. Berdasarkan perhitungan KSA, produksi padi tahun 2018 mencapai 56,54 juta ton gabah kering giling atau lebih rendah dari perhitungan Kementan sebanyak 83,03 juta ton gabah kering giling. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id