Konsep Sirkular Ekonomi Dinilai Potensial Diterapkan di ASEAN

17 Juli 2018 16:40
Konsep sirkular ekonomi yang memanfaatkan semua proses produksi menjadi bernilai ekonomi dan ramah lingkungan dinilai cukup potensial diterapkan di kawasan ASEAN. Melalui konsep ini ASEAN diprediksi mampu bersaing dengan negara-negara di kawasan Eropa Barat maupun Amerika Utara.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro Bisnis Asean

Metro Bisnis Asean