Kesiapan Telekomunikasi Jelang Nataru

19 Desember 2018 09:38
Pemerintah dan penyedia jasa layanan telekomunikasi meningkatkan kapasitas jaringannya untuk mengantisipasi lonjakan penggunaan saat libur Natal dan Tahun Baru. Kemenkominfo juga mengimbau masyarakat untuk tidak mudah percaya pada hoaks yang ada di masa hari besar nasional. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro Bisnis

Metro Bisnis