Kementerian Pariwisata memproyeksikan sektor pariwisata pada tahun 2019 mendatang bisa menjadi penyumbang devisa terbesar bagi perekonomian Indonesia. Meski begitu bencana yang terjadi di sejumlah wilayah di Indonesia pada beberapa waktu yang lalu bisa menjadi faktor melambatnya pertumbuhan di sektor ini. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id