Memperluas Penetrasi dengan Teknologi (2)

17 September 2018 11:25
Setelah Financial Technology (Fintech) kini ada Insurance Technology (Insurtech) yang dipelopori oleh PasarPolis. Berawal dari situs yang membandingkan produk-produk asuransi, kini PasarPolis menyediakan layanan asuransi sendiri bahkan berhasil menggaet tiga unicorn untuk bekerja sama dan berinvestasi. Apa dan bagaimana Insurtech? Dan bagaimana prospeknya di Indonesia?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Metro Bisnis Asuransi

Metro Bisnis Asuransi