Sisihkan Uang Hasil Jualan Sejak 2015, Pedagang Sate di Ponorogo Berhasil Naik Haji

Medcom • 24 Mei 2023 08:25
Mesiyah yang berusia 53 tahun warga Jalan Barito, Kelurahan Setono, Kecamatan Jenangan, Kabupaten Ponorogo, akhirnya bisa naik haji setelah mendaftar pada 2015 lalu. Mesiyah yang berprofesi sebagai penjual sate, menabung setiap hari untuk bisa mewujudkan cita-citanya naik haji. Hasil dari berjualan sate selalu ia sisihkan untuk dibagi dengan keperluan lain.
 
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.
(ARV)

Medcom Nasional Haji 2023

Bagaimana tanggapan anda mengenai video ini?

LEAVE A COMMENT
LOADING

Dapatkan berita terbaru dari kami Ikuti langkah ini untuk mendapatkan notifikasi

unblock notif