Rekomendasi Bahan Krim Malam yang Tepat untuk 5 Jenis Kulit

Medcom • 07 Januari 2025 14:20
Dermatolog Kosmetik, Dr Mikki Singh mengatakan krim malam adalah pelembap yang diformulasikan dengan tekstur yang lebih kaya dan bergizi dibandingkan krim siang hari. Berikut ini beberapa bahan yang sebaiknya terdapat dalam krim malammu, antara lain:
1. Retinol
2. AHA dan BHA
3. Asam Hialuronat
4. Vitamin E
5. Ceramides

Sumber: Pexels

Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id

Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id

(rzs)

Medcom Lifestyle Perawatan wajah Jenis kulit