Menanggapi laporan tersebut, Sublime selaku agensi Hani mengonfirmasi adanya tawaran casting untuk drama yang dijadwalkan tayang di KBS, namun Hani masih mempertimbangkannya. Drama Korea Love Is Coming ditulis oleh Lee Kyung Hee dan disutradarai oleh Hong Seok Gu. Jika Hani menerima tawaran tersebut, drama ini akan menjadi proyek pertamanya dalam tiga tahun sejak Call It Love.
Sumber: instagram/ahnanihh
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(rzs)