Potensi Gangguan Jiwa Bisa Terjadi Sejak dalam Kandungan

09 November 2018 21:57
Lebih dari satu juta warga Indonesia mengalami gangguan kejiwaan. Menurut Profesor Dr dr Luh Ketut Suryani, potensi gangguan jiwa bisa terjadi sejak di dalam kandungan hingga sepuluh tahun pertama. Hal ini bisa dari rumah tangga yang tidak harmonis hingga permasalahan lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Kick Andy Kick andy

Kick Andy Kick andy