Dua Mahasiswi Calo Coblos Ditangkap

09 April 2014 18:52

Metrotvnews.com, Palu: Panwaslu Kota Palu, Sulawesi Tengah, mengamankan dua mahasiswi Universitas Tadulako Palu. Mereka kedapatan mencoblos masing-masing dua kali menggunakan undangan memilih atau formulir C-6 milik orang lain.



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Indonesia Memilih TV

Indonesia Memilih TV