Memasuki Kampanye Pilpres, Percetakan Bordir Kaos Laris Manis

Fajar Thalib • 06 Juni 2014 17:20

Metrotvnews.com, Makassar : Sejumlah percetakan bordir meraup keuntungan besar atas pesanan kaos bergambar capres dan cawapres, di Makassar, Sulawesi Selatan, Jumat (6/6/2014) siang. Setiap harinya pesanan mencapai 600 kaos dengan beragam motif. Tidak hanya kaos, atribut kampanye lainnya juga diproduksi, seperti topi dan syal. Memasuki masa kampanye pilpres, omzet pesanan mengalami peningkatan hingga hingga 30 persen.  

 



Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Indonesia Memilih TV Pilpres

Indonesia Memilih TV Pilpres