Metrotvnews.com, Palopo: Hujan yang deras yang mengguyur Kota Palopo, Sulawesi Selatan, Rabu (9/4/2014) sore, membuat daerah tersebut dilanda banjir. Proses penghitungan suara di sejumlah TPS terpaksa dihentikan dan dipindahkan ke tempat yang lebih aman, untuk menghindari adanya kotak suara yang terendam.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan follow Channel WhatsApp Medcom.id