KPU Evaluasi Empat Hal dalam Pilgub DKI

18 Februari 2017 21:41
KPU DKI Jakarta telah melakukan evaluasi terhadap sejumlah hal dalam pelaksanaan Pilkada. Terdapat empat hal yang menjadi evaluasi KPU, yaitu sumber daya manusia, daftar pemilih, penyelenggaran pilkada, serta logistik. 


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Headline News Pilkada dki 2017

Headline News Pilkada dki 2017