Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Bandung meminta jadwal pertandingan Persib Bandung melawan Persija untuk ditunda. Situasi keamanan jelang tahapan pertama kampanye Pileg dan juga Pilpres yang menjadi alasan dari rekomendasi penundaan tersebut. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id