Pada hari kedua Idulfitri 1439 Hijriah, Ketua DPP NasDem Bidang Otonomi Daerah Syahrul Yasin Limpo menggelar open house di kediamannya di Makassar, Sulawesi Selatan. Sejumlah kepala daerah di Sulawesi Selatan beserta jajarannya hadir untuk bersilaturahmi dengan mantan pemimpin Sulawesi Selatan dua periode ini. Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id