Duka Selimuti Keluarga Korban Tabrakan Kereta vs Minibus di Senen

14 Juni 2017 13:34
Suasana duka menyelimuti dua kediaman korban tewas kecelakaan antara kereta api dengan minibus di Senen, Jakarta Pusat. Istri korban tak henti-hentinya menangis saat didatangi para pelayat yang mengucapkan belangsungkawa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Headline News Kecelakaan kereta api

Headline News Kecelakaan kereta api