Rois Syuriah PBNU: Hakim Korup Layak Dihukum Berlipat

27 Mei 2016 22:36
Maraknya penegak keadilan yang justru terlibat kasus korupsi mendapatkan perhatian khusus dari Rois Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU). Penegak hukum yang mempermainkan hukum dinilai layak untuk mendapatkan hukuman berlipat dibandingkan dengan warga biasa, Jumat (27/5/2016).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Headline News Suap hakim konstitusi

Headline News Suap hakim konstitusi