Panwaslih Langkat Gelar Bimbingan Teknis untuk Pengawas TPS

14 Juni 2018 16:36
Panwaslih Langkat, Sumatera Utara kembali menggelar bimbingan teknis bagi ribuan petugas pengawas TPS. Bimbingan teknis dilaksanakan untuk memberikan pembekalan tentang kewajiban pengawas TPS saat Pilkada berlangsung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Election Update Pilkada 2018

Election Update Pilkada 2018