Mahfud MD Sosok Terkuat Pendamping Jokowi

17 Juli 2018 17:29
Bola-bola liar tentang sosok pendamping Joko Widodo terus mengemuka. Tiga pekan menuju tenggat pendaftaran Capres-Cawapres figur Mahfud MD makin mengemuka untuk menjadi pendamping Jokowi di Pilpres 2019. Bahkan Jokowi mengakui nama Mahfud MD masuk dalam saku bakal calon wakil presiden.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Election Update Pilpres 2019

Election Update Pilpres 2019