Riak Retak Koalisi Prabowo

19 Oktober 2018 16:46
Pasca heboh kasus dusta Ratna Sarumpaet, rumor ketidak solidan koalisi pendukung Prabowo-Sandi kian muncul di permukaan. Belakangan PAN mengakui mulai tak serius memenangkan Prabowo-Sandi. Alasannya banyak calon legislatif asal PAN di daerah yang justru memilih mendukung Jokowi-Ma'ruf Amin. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Election Update Pilpres 2019

Election Update Pilpres 2019