Demokrat Kembali Gencarkan Pembentukan Poros Ketiga

30 Maret 2018 17:16
Demokrat kembali menggencarkan terbentuknya poros ketiga terutama setelah disinggung PDIP soal kasus dugaan korupsi proyek ktp-el. Ketua DPP Demokrat Dede Yusuf mengaku elit partainya masih menjalin komunikasi intensif dengan elit PKB dan PAN. Bahkan dalam waktu dekat, ketiga partai tersebut akan kembali menggelar pertemuan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Election Update Pilpres 2019

Election Update Pilpres 2019