Pusat Kajian Anti Korupsi (Pukat) Universitas Gadjah Mada (UGM) angkat bicara soal pernyataan calon wakil presiden Prabowo Subianto tentang korupsi di Indonesia yang sudah stadium empat. Pukat UGM berpandangan pernyataan Prabowo itu tidak sesuai dengan visi misi yang sudah didaftarkan ke Komisi Pemilihan Umum (KPU). Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id