Meski belum memasuki tahapan kampanye, partai politik kini mulai berlomba-lomba meraih simpati dari masyarakat. Salah satu upayanya yakni memanfaatkan momen Lebaran dengan menggelar mudik gratis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id