Golkar: Dukungan Kader ke Prabowo-Sandi Tak Mewakili Partai

25 September 2018 17:41
Partai Golkar memastikan deklarasi yang dilakukan oleh sebagian kadernya untuk mendukung Prabowo-Sandi di Pilpres 2019 tidak mewakili sikap resmi Partai. Ketua DPP Golkar Ace Hasan Syadzily menyebut kader yang mengurus Prabowo-Sandi bukanlah kader inti Partai Golkar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Election Update Pilpres 2019 Jokowi-Ma`ruf

Election Update Pilpres 2019 Jokowi-Ma`ruf