Menimbang Jodoh Jokowi dan Prabowo

26 April 2018 17:52
Joko Widodo dan Prabowo Subianto akan menjadi dua calon presiden 2019 yang paling banyak mendapat dukungan. Namun baik Jokowi maupun Prabowo sama-sama belum mengntongi nama cawapres. Siapakah pasangan yang paling tepat menjadi pendamping keduanya di Pilpres 2019?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Election Update Pilpres 2019

Election Update Pilpres 2019