Belanja Online Memacu Tumbuhnya Wirausaha Baru

08 September 2015 21:49
Dirjen Dalam Negeri Kemendag Srie Agustina memandang positif dengan meningkatnya minat masyarakat dalam belanja online. Menurutnya fenomena tersebut memacu tumbuhnya wirausaha-wirausaha baru, Kamis (8/9/2015).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Economic Challenges Belanja online

Economic Challenges Belanja online