Mengejar Ketertinggalan Infrastruktur Transportasi di Wilayah Timur

19 April 2016 20:59
Indonesia terus mengejar ketertinggalan dalam hal infrastruktur untuk meningkatkan perekonomian negara terutama di segi transportasi. Menteri Perhubungan Ignasius Jonan menerangkan pemerintah terus membangun bandara, pelabuhan, terminal, rel kereta api dan infrastruktur jalan terutama di wilayah Timur Indonesia. Hal ini untuk menekan disparitas harga yang tinggi, Selasa (19/4/2016).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Economic Challenges Infrastruktur

Economic Challenges Infrastruktur