Indonesia Diprediksi Bisa Hindari Siklus Ekonomi Tujuh Tahunan

05 Januari 2016 21:26
Indonesia dinilai memiliki siklus ekonomi tujuh tahunan, yakni dalam kurun waktu tersebut Indonesia akan mengalami krisis ekonomi. Terakhir krisis ekonomi tahun 2008, maka diprediksi krisis akan datang di tahun 2016. Melihat akhir tahun 2015 yang tidak memasuki resesi, maka diprediksi Indonesia bisa menghindari siklus tujuh tahunan tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Economic Challenges Ekonomi indonesia

Economic Challenges Ekonomi indonesia