idEA: E-Commerce Butuh Ketenangan untuk Berkarya

01 Desember 2015 21:20
Ketua  Asosiasi E-Commerce Indonesia (idEA), Daniel Tumiwa mengatakan e-commerce membutuhkan ketenangan untuk berkarya agar dapat  berkembang lebih pesat. Menurutnya, pemerintah harus membuat 'pagar-pagar' agar konsumen terlindungi, namun yang paling penting biarkan pemakai e-commerce berkarya, Selasa (1/12/2015).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Economic Challenges E-commerce

Economic Challenges E-commerce