Kerja Sama Pemda & Perusahaan Diperlukan untuk Tingkatkan Kualitas Tenaga Kerja

05 Januari 2016 21:57
Ekonomi Indef Enny Sri Hartati mengatakan cara yang efektif untuk tingkatkan kualitas tenaga kerja adalah dengan memberdayakan balai pelatihan kerja yang dimiliki Pemda dengan melibatkan perusahaan sebagai trainer. Sehingga pelatihan yang diberikan dapat sesuai dengan kebutuhan industri, Selasa (5/1/2016).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

Economic Challenges Tenaga kerja

Economic Challenges Tenaga kerja