Penulis Juga Bisa Go Internasional

31 Oktober 2015 22:42
Indonesia baru saja menjadi tamu kehormatan di pameran buku terbesar dunia, Frankfurt Book Fair, di Jerman. Menurut Ketua Komite Penerjemah buku Indonesia, Husni Syawie keikutsertaan ini akan memunculkan paradigma baru bahwa pengarang bukan hanya menulis untuk orang Indonesia tetapi masyarakat dunia, Sabtu (31/10/2015).

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
dan follow Channel WhatsApp Medcom.id

360 Buku

360 Buku